Ramaikan Ramadhan 2019 Fx Sudirman Hadirkan Hijab Festive Week



Di bulan suci Ramadhan, fX Sudirman menghadirkan Hijab Festive Week (HFW) 2019 pada 20-26 Mei 2019 di F3 Atrium. Dengan kemeriahan Ramadhan dan menjadi tempat untuk menampilkan koIeksi terbaru dari para desainer fashion terutama untuk store hijab di fX Sudirman. HFW 2019 menghadirkan fashion show, puluhan booth bazaar dan talkshow dari beberapa artis ternama Indonesia.

"Kami berharap di bulan Ramadhan ini fX Sudirman kembali memberikan inspirasi tren & fashion hijab terkini Dan HFW 2019 dapat menjadi halal living untuk pengunjung setia fx Sudirman bisa berkumpul bersama teman, keluarga dan orang tersayang hingga menunggu berbuka puasa dan juga menjadi tempat belanja kebutuhan fashion Ramadhan.”jelas Bapak Denny Maruhum Pasaribu, Vice President of Marketing & Commercial fX Sudirman,"Juragan Room Eat &Eat, Fx Sudirman Jakarta (10/05/19).

Dengan hadirnya Indra Bekti sebagai perwakilan para artis-artis yang akan meramaikan HFW 2019 di Konferensi Pres di Fx Sudirman Jakarta (10/05). Fx Sudirman menghadirkan berbagai talkshow menarik seputar bisnis dan kehidupan selebritis di bulan Ramadhan yang Dihadiri selebriti ternama Indonesia seperti Indra Bekti, Irfan Hakim. Nycta Gina, Dhini Aminarti, Aldila jelita dan Terry Putri, juga Ivan Gunawan sebagai official Make-Up Artist di setiap sesi fashion show HFW yang dimulai dari 22-26 Mei 2019. Fashion Show akan diisi para desainer dan store fashion yang ada di fx Sudirman seperti Vivi Zubedi sebagai desainer dari Abawa, Jenahara dari Suqma, Anissa Hapsari dari IFS, Padzilah Sulaiman dari Siti Khadijah, Berrybenka & Hijabenka, Taft, The Shahdan, OOTD, District 12, Button Scarves dan Yumna. Dengan kehadiran HFW 2019, FX Sudirman berharap publik semakin Peduli akan dunia fashion terkini yang bisa didapatkan secara lengkap dan mudah juga selalu mengahadirkan event di bidang olahraga, fashion, kuliner, business talk forum dari star-up dan komunitas Indonesia semua hanya di Fx Sudirman Jakarta.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Grand Lunching Store 'BRATPACK" PIM 2

PT Bintang Anugerah Kencana Sebagai Distributor Nasional Indonesia Yang Ditunjuk Oleh F-Secure

Meramaikan Perfilman Indonesia MD Pictures Menghadirkan Film Horor " Ruqyah"